Didukung Oleh

Friday, December 29, 2017

Ahmad Hidayatullah

Cara Mengatasi svchost.exe yang Memakan Banyak Memory RAM


Cara Mengatasi svchost.exe yang Memakan Banyak Memory RAM Tutor kali ini akan membahas masalah yang berhubungan dengan RAM, yaitu svchost.exe.

Svchost.exe juga bisa disebut dengan stasiun pada komputer, yang berguna mengatur segala aktivitas yang dibuat, khususnya pada network. Kamu pasti melihat 10 atau lebih dari svchost.exe dan ada beberapa yang memakan banyak memori.

Langkah yang harus dilakukan adalah :
1. Klik Start, lalu ketik Servicesori RAM
2. Scroll kebawah hingga menemukan Windows Update
3. Klik kanan, lalu klik Properties. Pada tab General, kamu akan melihat kotak Startup Type, lalu ganti
   dengan Disabled. OK lalu keluar dan reboot komputer kamu
4. Selesai. svchost.exe akan berkurang dan tidak akan memberatkan RAM lagi

Tambahan :
Tutor ini berlaku untuk seluruh warga negara, dan dapat digunakan di segala versi Windows.

Demikian cara mengatasi svhost.exe yang memakan banyak memory. Semoga bermanfaat.

Ahmad Hidayatullah

About Ahmad Hidayatullah -

Subscribe to this Blog via Email :